-->
  • Jelajahi

    Copyright © INDOLIN.ID | INDONESIA ONLINE
    Indolin id
    CLOSE ADS
    CLOSE ADS

    ECONOMY

    Inilah Data Perolehan Suara Caleg DPRD Kabupaten Blitar Dapil 2 Terkini

    INDOLIN.ID
    Kamis, 29 Februari 2024, 15.16 WIB Last Updated 2024-02-29T08:16:56Z

    INDOLIN.ID | BLITAR — Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI hingga saat ini masih terus melakukan rekapitulasi suara Pemilu 2024. Meski progres penghitungan suara di KPU masih 77, 82 persen pada tanggal 21 Pebruari kemarin, namun sudah terlihat jumlah perolehan sementara suara partai dan calon di setiap Dapil.

    Begitupun di pemilu legislatif DPRD Kabupaten Blitar Dapil 2 yang meliputi Kecamatan Srengat, Sanankulon dan Nglegok.

    Sejumlah nama caleg pendatang baru Dapil 2 diprediksi kuat bakal mengisi jatah kursi panas DPRD Kabupaten Blitar menyusul perolehan suaranya yang cukup signifikan. Mereka adalah Stack Poncogati (PKB), Erika Regina Putri (PKB), Angga Wangsa Adi Pratama (Gerindra).

    Perolehan suara sementara caleg pendatang baru di Dapil 2 tersebut mengungguli suara calon lainnya bahkan beberapa di antaranya menggeser suara yang didapat caleg petahana.

    Dari 8 kursi yang tersedia di Dapil 2, sebanyak 5 caleg petahana masih kokoh atau mendapatkan suara sementara terbanyak yaitu Supriyadi dan Neny Amalia Sari (PDI-P), Niswatus Sholikhah (Golkar), Muhammad Andika Agus Setiawan (PAN) dan Sri Endah Setijaningsih (Demokrat). diketahui jumlah perolehan suara sah partai dan calon di Dapil 2 diprediksi kuat bakal mengisi 8 kursi DPRD Kabupaten Blitar.

    Dalam penghitungan sementara tersebut, PKB diprediksi bakal dapat 2 kursi yang diwakili Miftakhul Khoirudin alias Stack Poncogati dan Erika Regina Putri.

    Partai Gerindra diprediksi dapat 1 kursi yaitu Angga Wangsa Adi Pratama.

    Di PDI-P ada 2 nama yaitu Supriyadi, Neny Amalia Sari.

    Partai Golkar diprediksi dapat 1 kursi yaitu Niswatus Sholikhah.

    PAN diprediksi dapat 1 kursi yang diwakili Muhammad Andika Agus Setiawan.

    Sementara Partai Demokrat diprediksi mendapatkan 1 kursi yaitu Sri Endah Setijaningsih.

    Berikut ini selengkapnya:

    1. Partai Kebangkitan Bangsa
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 2.167
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 14.374
    Calon Legislatif dan Jumlah Suara:
    1. Candra Purnama: 2.532
    2. Siti Yulaikah: 2.092
    3. Mohammad Habib Zunaedi: 1.663
    4. Erika Regina Putri: 3.447
    5. Agus Pramono: 194
    6. Mohamad Nanang Khunaefi: 117
    7. Kusumastuti: 246
    8. Miftakul Khoirudin alias Stack Poncogati: 2.497

    2. Partai Gerindra

    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 1.958
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 9.127

    Calon Legislatif Jumlah Suara
    1. Fredy Agung Kurniawan: 3.008
    2. Muhammad Deckaryan Lexa Justicio: 294
    3. Yeyen: 97
    4. Nanang Sulistyono: 151
    5. Intan Safina: 83
    6. Alfi Khusna: 132
    7. Joko Riono: 65
    8. Angga Adi Wangsa Pratama: 3.460

    3. PDI-P
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 3.155
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 18.539

    Calon Legislatif Jumlah Suara:
    1. Supriadi: 6.083
    2. Bakat Ali Suprapto: 2.662
    3. Neny Amalia Sari: 5.870
    4. Hadi Sucipto: 1.054
    5. Eko Hadi Sungkowo Rohmat Soleh: 69
    6. Endang Prasetyo Wati: 86
    7. Yahya Hadi Tama: 35
    8. Yohan Luluk Indrawati: 37

    4. Partai Golkar
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 907
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 6.793

    Calon Legislatif dan Jumlah Suara
    1. Randu Rama Ditya: 2.587
    2. Niswatus Sholikah: 2.864
    3. Dewi Candrawati: 165
    4. Moh Ali: 103
    5. Supriyanto: 60
    6. Khalim Romdiyah: 92
    7. Sukandim: 12
    8 Frida Luthvita Setyawan: 34

    5. Partai NasDem
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 426
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 4.254
    Calon Legislatif dan Jumlah Suara
    1. Dewi Kusumawati Apriliana: 3.215
    2. Koseri: 89
    3. Bagus Brandon Subarki: 269
    4. Adelina Yuni Ristanty: 42
    5. Muhammad Ilham Burhanudin: 313
    6. Dwi Andhika: 27
    7. Muhammad Edzar Farrel Ade Fernanda: 21
    8. Kasyfi Nurhani Amalina: 14

    6. Partai Buruh
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 107
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 108
    Calon Legislatif Jumlah Suara

    7. Partai Gelombang Rakyat Indonesia
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 318
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 481

    Calon Legislatif dan Jumlah Suara
    1. Imam Basori: 81
    2. Achmad Prayitno: 8
    3. Endah Fitrianing: 159

    8. Partai Keadilan Sejahtera
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 559
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 2.149

    Calon Legislatif dan Jumlah Suara
    1. Abi Burhan Ahamudin Aziz: 1.133
    2. Nirmala Darmawanti: 225
    3. Sri Wahyuni Meitasari: 80
    4. Muhammad Fityatal Haqq:
    5. Eni Setyaningsih: 17
    6. Akhmad Riza Zulfikar: 36

    9. Partai Kebangkitan Nusantara
    Jumlah Suara Sah Partai Politik:b170
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 735

    Calon Legislatif dan Jumlah Suara
    1. R. Adik Banu Arli Hadi: 362
    2. Lenssy Estiani: 533.
    3. Renaldo Fendy Pratama: 13


    10. Partai Hati Nurani Rakyat

    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 94
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 196

    Calon Legislatif dan Jumlah Suara
    1. EDI PURNAMA: 17
    2. DWI AGUSTYA WARDHANA: 3
    3. TITIK SUDARMIATI: 89

    11. Partai Garda Republik Indonesia
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 115
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 137

    Calon Legislatif dan Jumlah Suara: -

    12. Partai Amanat Nasional
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 783
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 5.233

    Calon Legislatif Jumlah Suara
    1. MUHAMMAD ANDIKA AGUS SETIAWAN: 3.052
    2. Drs. IMAM MASROKAN: 85
    3. DEVI CANDRA FEBRIANA: 152
    4. NOVI IKE PRIHATIN: 71
    5. AGUS SUYANTO: 46
    6. AGUS ADI WIJAYA: 9
    7. DEVI LIANASARI: 154
    8. WIDYA ANDINI: 1.193

    13. Partai Bulan Bintang
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 29
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 87

    Calon LegislatifJumlah Suara
    1. FARIDHA WIDHIARINI: 15

    14. Partai Demokrat
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 582
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 6.729

    Calon LegislatifJumlah Suara
    1. YANUAR INDRA PRADANA: 1.610
    2. SEPTA MARIUS JUANA: 159
    3. SUDARMANTO: 54
    4. TIARA DEWI GITARANI CANTIKA: 57
    5. ANITA YULIA RAHMA: 98
    6. DWI PRASETYO ADI: 111
    7. Hj. SRI INDAH SETIJANINGSIH: 4.087

    15. Partai Solidaritas Indonesia
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 317
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 698

    Calon LegislatifJumlah Suara
    1. M. SIDIQORO ZUHDI: 185
    2. NIKI RISQI PANGESTI: 114

    16. PARTAI PERINDO
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 60
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 349

    Calon LegislatifJumlah Suara
    1. HERI RUSIYANTO: 36
    2. ANGGITHA EKA PUTRI: 50
    3. NANANG YUSUF RUDIANTO: 19
    4. DEWI MASRUROH: 55
    5. NURYATIM: 93
    6. FIFTY PRATIWI PANGESTUTI: 153
    7. AKHMAD IDIARTO: 130
    8. MULYA RIJAYANTI: 106

    17. Partai Persatuan Pembangunan
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 184
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 724

    Calon LegislatifJumlah Suara
    1. RIDHA HAYATI, M.M: 127
    2. MIFTAKHUL ULUM: 237
    3. M HATTAN SURURI: 30
    4. AULIA NISAA' CAHYATI: 40
    5. SAIFUL ANAM: 34

    24. Partai Ummat
    Jumlah Suara Sah Partai Politik: 125
    Jumlah Suara Sah Partai Politik dan Calon: 149
    Calon LegislatifJumlah Suara
    1. ARNIWATY: 105

    Pun demikian, putusan hasil penghitungan yang sah tetap berdasarkan real count KPU Pusat sebagai pihak yang berhak menentukan siapa pemenang capres-cawapres ataupun anggota DPR dan DPRD dan DPD.

    Hari ini, Selasa 27 Pebruari 2024, KPU Kabupaten Blitar mulai menggelar rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara Pemilu tahun 2024 di tingkat Kabupaten setelah pekan sebelumnya di tingkat Kecamatan.

    Rapat pleno terbuka tingkat kabupaten tersebut digelar di Hotel Santika Blitar Jalan Ir Soekarno Kota Blitar. (**)
    Komentar

    Tampilkan

    BERITA TERBARU